spot_img
BerandaPariwisataHari Bhayangkara ke 77, Ketua Bhayangkari Cabang Rohul Di Dampingi Kabag SDM...

Hari Bhayangkara ke 77, Ketua Bhayangkari Cabang Rohul Di Dampingi Kabag SDM Giat Anjangsana Pada Warakawuri Polri

Rohul – Dalam rangka Hari Bhayangkara ke 77 Tahun 2023, Ketua Bhayangkari Cabang Rohul  Ny Ina Budi Setiyono SIK MH,
Selasa  (20/6/2023)  pukul 11.00 Wib, memimpin giat Anjangsana terhadap Warakawuri Polri.

Kegiatan tersebut langsung dihadiri Kabag SDM Polres Rohul AKP Sodarman Sinaga SH, Ibu Wakil Ketua Bhayangkari Ny Chicha Erol Ronny Risambessy SIK MM, Pengurus Bhayangkari serta Personil Polres Rohul lainnya.

Dalam kesempatan itu, Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono SIK MH melalui Kabag SDM AKP Sodarman Sinaga SH menyampikan  sasaran Anjangsana dalam rangka Hari Bhayangkara ke 77, Warakawuri Polri Istri Alm Aipda Risdiyanto dan  Istri Alm Bripka Samsul di Wilayah Kecamatan Rambah

“Polres Rohul melaksanakan kegiatan Anjangsana hari ini pada Dua Orang  bertujuan agar bisa merasakan, menggalang rasa asih dan asuh juga mempererat silaturahmi antar sesama,” pungkasnya.

Kegiatan selesai sekitar pukul 13.00 Wib, selama kegiatan berlangsung berjalan dengan aman, lancar dan kondusif.

(Alfian Tob)

Sumber: Humas Polres Rohul

Must Read

Related News

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini